Beberapa waktu lalu saat sedang "berkelana" di dunia maya, tak sengaja admin menemukan video yang menarik. Jika dulu dunia dikejutkan dengan Suor Cristina seorang biarawati yang mengikuti ajang The Voice Italy dan menang, sekarang ada sebuah Grup Band bernama La Siervas atau yang dalam bahasa Spanyol berarti "The Servant" (pelayan) . Uniknya, grup band ini beranggotakan 12 Biarawati Peru. Maka, pada postingan kali ini admin akan menuliskan lirik dari salah satu single mereka yang berjudul Confia en Dios yang kini telah diputar lebih dari 250.000 kali di Youtube, penasaran lagunya? Berikut Liriknya.
Confia en Dios
Cuando el futuro veas incierto
Y el temor debilite tu confianza,
Recuerda que Dios está presente
Que nada escapa su mirada.
El universo entero está en sus manos
Nada sucede sin que Él lo sepa,
Aún los dolores Él los permite
para un mayor bien de los que ama.
Aleja el Temor,
Grandes milagros hizo el Señor,
Ya vencio la Muerte
Resucito.
Aleja el Temor,
Eleva tu mirada
Tu guardian nunca duerme,
Tus pasos sostendrá.
Cuando preocupaciones tengas,
Y los vientos arrecien con fuerza
Eleva tu mirada al cielo
Pide con Fe que Dios siempre te escucha.
Que nada la Paz te quite
Porque el Señor camina contigo,
De su poder no dudes nunca,
Mantente en pié siempre ante la lucha
Aleja el Temor,
Grandes milagros hizo el Señor,
Ya vencio la Muerte
Resucito.
Aleja el Temor,
Eleva tu mirada
Tu guardian nunca duerme,
Tus pasos sostendrá.
Aleja el Temor,
Grandes milagros hizo el Señor,
Aleja el Temor,
Grandes milagros hizo el Señor,
Ya vencio la Muerte
Resucito.
Aleja el Temor,
Eleva tu mirada
Tu guardian nunca duerme,
Tus pasos sostendrá.
Untuk lagunya silahkan klik disini
Sekian lirik lagu yang indah ini, tanggapan admin sih ya keren ngelihat suster-suster nge band. Nggak kebayang kalo suster-suster Korea juga bikin band kayak gini, bisa jadi saingannya SNSD dong. Yah semoga Grup Band ini terus setia mewartakan Tuhan lewat lagu-lagunya serta menjadi inspirasi bagi yang lain. Tentunya hall ini juga mengubah pandangan masyarakat bahwa Biarawati tak hanya terkurung dalam tembok biara saja melainkan tetap bisa berkarya diluar. Sekian postingan kali ini semoga berguna, Tuhan memberkati.
Thanks Steve, I am Indonesian and I am very happy find one of song lyrics of Siervas....I love SIERVAS
BalasHapusThanks ulasannya...luarbiasa cara Tuhan bekerja dalam diri hamba-hambanNya. ..
BalasHapus